Kurang dari Dua Bulan Jelang Lawan Timnas Indonesia, Vietnam Diselimuti Suasana Tegang

kurang dari dua bulan jelang lawan timnas indonesia, vietnam diselimuti suasana tegang

Philippe Troussier dan timnya tersingkir di Piala Asia 2023.

SUPERBALL.ID – Timnas Indonesia dan Timnas Vietnam akan saling berhadapan dalam laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Tepatnya, dua tim yang tergabung di Grup F itu akan bertemu sebanyak dua kali pada Maret mendatang.

Indonesia lebih dulu akan menjamu Vietnam di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, pada 21 Maret.

Setelahnya, Skuad Garuda akan melawat ke markas Vietnam di Stadion Nasional My Dinh lima hari kemudian.

Dengan kata lain, hanya kurang dari dua bulan lagi sebelum dua wakil Asia Tenggara itu bertemu.

Menjelang pertemuan tersebut, Vietnam disebut sedang berada dalam suasana tegang dan sesak.

Hal ini disampaikan oleh pakar sepak bola asal Vietnam Truong Anh Ngoc.

Ia mengatakan suasana tegang menyelimuti Vietnam menyusul kegagalan mereka di Piala Asia 2023.

Skuad besutan Philippe Troussier itu harus menerima kenyataan pahit tersingkir di babak penyisihan grup.

Bahkan, The Golden Star Warriors sudah dipastikan menjadi juru kunci grup saat masih menyisakan satu laga.

Menariknya, Vietnam dipastikan gugur setelah kalah 0-1 dari Indonesia pada pertandingan kedua.

Menurut Truong Anh Ngoc, situasi di Vietnam akan berbeda jika mereka bisa mencuri minimal satu poin melawan Indonesia.

“Ada banyak pertanyaan lain terkait pelatih Troussier dan isu-isu lain di luar lapangan lapangan, tentang hubungannya dengan para veteran pendahulunya Park Hang-seo, tentang sikapnya terhadap pers, dan tentang isu-isu yang berkaitan dengan apakah penerjemah melewatkan maknanya sebelum opini publik atau tidak.”

“Suasana tegang dan sesak pasca kampanye menyisakan banyak kesedihan.”

“Tentu akan berbeda jika minimal 1 poin melawan Indonesia, atau minimal tanpa kalah di detik-detik terakhir melawan Irak.”

“Hasil seperti itu, jika terjadi, tentu akan meringankan tekanan pelatih Troussier dan staf kepelatihan,” kata Troung Anh Ngoc, dikutip SuperBall.id dari Danviet.vn.

Lebih lanjut, Troung Anh Ngoc menilai dua laga melawan Indonesia di bulan Maret akan menjadi pembuktian Troussier.

“Dalam konteks ini, dengan hanya tersisa kurang dari dua bulan menjelang dua laga melawan Indonesia di babak kedua kualifikasi Piala Dunia 2026, secara implisit hal tersebut dipahami sebagai tonggak penting yang dapat menentukan masa depan pelatih Troussier.”

“Sebagai pelatih kelas atas, Troussier tentu memahami hal itu dan tentunya ingin menjalani dua pertandingan seumur hidup untuk membuktikan bahwa jalur yang diambil timnya adalah arah yang benar.”

“Tugas tersebut tentu akan menjadi lebih mudah jika permasalahan di luar lapangan ditangani secara bertahap dan lebih lembut,” kata Anh Ngoc.

Vietnam saat ini menduduki posisi kedua klasemen Grup F dengan meraup tiga poin dari dua laga.

Sedangkan Indonesia berada di dasar klasemen dengan mengoleksi satu poin dari dua pertandingan.

News Related

OTHER NEWS

Ketua TPN Minta Kampanye Ganjar-Mahfud Dipenuhi Lautan Manusia

Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar Presiden, Arsjad Rasjid ditemui di Jiexpo Kemayoran, Jakarta, Minggu (1/10/2023) sesaat sebelum penutupan Rakernas IV PDI-P. JAKARTA, KOMPAS.com – Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) ... Read more »

Hasil Survei Terakhir Jelang Kampanye Capres 2024,Prabowo Unggul versi 5 Lembaga,Ganjar di LPI

TRIBUN-TIMUR.COM – Hasil survei terbaru lembaga survei calon presiden-wakil presiden RI jelang kampanye terbuka. Dari tujuh lembaga survei, dominan unggulkan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming. Ketiga pasangan calon presiden kini berebut elektabilitas ... Read more »

Pecahkan Banyak Rekor, Red Bull Harus Bayar Mahal Pendaftaran F1 2024

Tim yang bermarkas di Milton Keynes ini menampilkan salah satu performa paling dominan dalam sejarah F1 musim ini, dengan para pembalapnya memborong 21 kemenangan dari 22 balapan. Ia mengamankan kedua ... Read more »

PROMO Indomaret andamp Superindo Besok 29 November 2023: White Koffie Harga Khusus,Sensodyne Rp24.900

TRIBUN-BALI.COM – PROMO Indomaret & Superindo Besok 29 November 2023: White Koffie Harga Khusus, Sensodyne Rp24.900 Berikut ini adalah Katalog Promo Indomaret dan Superindo untuk besok hari Rabu, 29 November ... Read more »

Finsensius Mendrofa Masuk Tim Deputi Hukum TPN Ganjar - Mahfud, Begini Profilnya

Finsensius Mendrofa Masuk Tim Deputi Hukum TPN Ganjar – Mahfud, Begini Profilnya jpnn.com, JAKARTA – Pengacara Finsensius Mendrofa resmi ditunjuk menjadi Wakil Direktur Eksekutif Deputi Hukum Tim Pemenangan Nasional (TPN) ... Read more »

Indosat Caplok 300.000 Pelanggan MNC Play

Ilustrasi MNC Play KOMPAS.com – Operator seluler Indosat Ooredoo Hutchison (IOH atau Indosat) menyelesaikan proses akuisisi pelanggan PT MNC Kabel Mediacom (MNC Play) pada Senin (27/11/2023). Ada sebanyak 300.000 pelanggan ... Read more »

Pelawak Srimulat Eko Londo Meninggal Dunia, Sempat Alami Kecelakaan

Pelawak Srimulat Eko Londo Meninggal Dunia, Sempat Alami Kecelakaan Kabar duka datang dari dunia hiburan Tanah Air, Bunda. Pelawak yang tergabung di Srimulat, Eko Londo meninggal dunia di usia 66 ... Read more »
Top List in the World