HOT Transfer Timnas Indonesia, Bintang Derby Country Bisa Dibungkus,Sikut Curacao Dulu,Rasa EPL?

TRIBUN-BALI.COM - Masa depan Timnas Indonesia tampaknya akan semakin cerah.

Khususnya setelah isu hot transfer, Timnas Indonesia semakin kental rasa English Premiere League (EPL).

Jika saja, Timnas Indonesia berhasil mendapatkan tanda tangan bintang muda Derby Country.

Dilansir TribunWow.com, setelah keberhasilan Elkan Baggott bawa promosi Ipswich Town ke EPL dan potensi bintang Crystal Palace Jairo Riedewald dinaturalisasi, ada satu pemain keturunan lain yang kans digaet Timnas Indonesia.

Ya, sosok pemain hot transfer yang dimaksud adalah sayap kiri milik Derby Country, Demiane Agustien.

Lantas, siapa sebenarnya sosok Demiane Agustien?

hot transfer timnas indonesia, bintang derby country bisa dibungkus,sikut curacao dulu,rasa epl?

Skuad Timnas Indonesia U23 (ISTIMEWA)

Dilansir TribunWow.com, Demiane Agustien memiliki darah Indonesia yang berasal dari ibunya.

Diketahui, ibu Demiane Agustien merupakan keturunan Indonesia-Mesir namun lahir di Belanda.

Nenek dari Demiane Agustien yang berasal dari sang ibu memiliki darah Indonesia.

Sedangkan sang ayah memiliki darah Curacao.

Bukan sekedar mewariskan darah asal Curacao, aah Demiane Agustien juga diketahui mewariskan bakat bermain sepak bola kepada sang anak.

Bahkan, ayahanya merupakan peman Timnas Curacao bernama Kemy Agustien.

Dengan kata lain, dalam hal ini, PSSI harus segera meyakinkan Demiane Agustien untuk mau berpindah kewarganegaraan Indonesia untuk bisa membela Timnas Indonesia.

Sebab, pemain yang identik dengan rambut keritingnya itu sudah mencatatkan panggilan Timnas Curacao kelompok usia yang berpartisipasi di ajang CONCACAF U-17 2023.

Namun diketahui, ia juga memiliki minat untuk membela Timnas Indonesia suatu saat nanti.

Berikut profil dari Demiane Agustien dan juga catatan statistik terkininya:

Profil Demiane Agustien

Dikutip TribunWow.com dari Transfermarkt, berikut profil lengkap Demiane Agustien:

Nama lengkap : Demiane Agustien

Tanggal Lahir : 28 Juli 2007

Tempat Kelahiran : Belanda

Usia : 16 tahun

Tinggi : -

Kewarganegaraan : Curacao

Posisi : Sayap Kiri/Left Winger

Kaki : -

Klub saat ini : Derby Country

Bergabung : 30 Juni 2025

Kontrak berakhir : 13 Juli 2023.

Catatan Statistik

1. Derby Country U18: 19 pertandingan, 1 assist fan 794 menit bermain.

2. Timnas U-17 Curacao: 3 pertandingan dan 155 menit bermain.

hot transfer timnas indonesia, bintang derby country bisa dibungkus,sikut curacao dulu,rasa epl?

Jairo Riedewald (ISTIMEWA)

Jairo Riedewald Otw ke Jakarta

Sosok bintang EPL yang dimaksud bakal segera Indonesia tak lain adalah gelandang jangkar Crystal Palace, Jairo Riedewald.

Kabar bakal segeranya Jairo Riedewald ke Indonesia diungkap oleh pengamat sekaligus komentator sepak bola Ronny Pangemanan atau biasa disapa Bung Ropan.

Hal itu dapat diketahui dari unggahan terkini pada kanal Youtube Bung Ropan, Minggu (12/5/2024) yang bertajuk "Jairo Riedewald ingin datang ke Jakarta akhir Mei jika tak ada hambatan."

Lantas, akankah kedatangan Jairo Riedewald itu berkaitan dengan proses naturalisasinya?

Ya, satu di antara agenda penting pemain berusia 27 tahun itu ke Indonesia adalah untuk menyerahkan dokumen dan melengkapi administrasi kemduain bertemu dengan Ketua Umum PSSI, Erick Thohir.

Menurut Bung Ropan, keinginan untuk segera merampungkan proses berkas naturalisasi dan bertemu Erick Thohir merupakan keinginan langsung dari Jairo Riedewald.

"Jairo Riedewald, pemain berusia 27 tahun yang bermain untuk Crystal Palace di Liga Primer Inggris ini mengharapkan secepatnya dia berada di Indonesia," ucap Ropan.

"Artinya dia ingin, untuk memproses semua urusan dia, dokumen-dokumen dia, administrasi agar dia bisa dinaturalisasi dan menjadi bagian dari tim nasional Merah-Putih."

"Ya, itu yang dia (Jairo) inginkan. Kemudian dia bisa ketemu dengan Pak Ketua Umum, Pak Erick Thohir. Dan jika ini bisa terealisasi, maka nantinya akan jauh lebih bagus," imbuhnya.

Dasar Jairo ingin segera rampungkan proses naturalisasi dan bertemu Erick Thohir karena keputusannya sebelumnya yang menolak ajakan bergabung Timnas Suriname.

"Karena dia sudah menolak untuk memperkuat tim Suriname, dia lebih memilih untuk bermain buat tim Indonesia," ujar Bung Ropan.

"Artinya bagi Jairo Riedewald ini, dia akan bersama tim Indonesia, ketika kita lolos ke putaran ketiga di kualifikasi atau pra Piala Dunia," pungkasnya.

 

(*)

OTHER NEWS

2 hrs ago

Harga Hyundai Palisade XRT 2024 di Indonesia , Tembus 1 Miliar

2 hrs ago

Dituduh Pelaku Utama Vina Cirebon,Pegi Menangis Tiap Malam,Diterpa Isu Dipindah ke Nusakambangan

2 hrs ago

Skuad Persib Bandung Tiba di Gedung Sate, Disambut Meriah Bobotoh

2 hrs ago

Cek Daftar Tanggal Merah di Bulan Juni 2024,Ada 2 Libur Nasional dan 1 Cuti Bersama

2 hrs ago

Trimedya PDIP Duga Jokowi Sedang Bangun Dinasti Politik,Putusan MA untuk Loloskan Kaesang

2 hrs ago

Real Madrid Pecundangi Dortmund di Final Liga Champions,Kemenangan Los Blancos Sudah Diprediksi

2 hrs ago

12 Ramalan Shio Besok Minggu 2 Juni 2024: Shio Tikus Ubah Strategi,Naga Awal Baru,Cek Angka Hokimu

2 hrs ago

Harga Nikel Anjlok karena Pasokan Berlebih, Bagaimana Kinerja PAM Mineral?

2 hrs ago

20 Ribu Pemegang Visa Non Haji Masih Keliaran di Tanah Suci,Razia Visa Diperketat dan Sangat Massif

2 hrs ago

Bacaan Doa dari Orang Tua Agar Anak Jadi Penolong di Akhirat

2 hrs ago

Real Madrid Juara Liga Champions 2023/2024, Kandaskan Borussia Dortmund di Final

2 hrs ago

Kisah Suami Istri Tempuh 125 Km di Tengah Hujan dan Panas untuk Bertemu Persib

2 hrs ago

Final Liga Champions: Real Madrid Juara Usai Tumbangkan Borussia Dortmund!

2 hrs ago

Wilayah Berpotensi Hujan Lebat, Angin Kencang, dan Petir 1-2 Juni 2024

2 hrs ago

Massa Aksi Pro-Palestina di Kedubes AS Bubar, Jalan Medan Merdeka Selatan Dibuka

2 hrs ago

Empat Fitur Keren Galaxy AI Untuk Mendukung Produktivitas Bisnis

3 hrs ago

Bayar Iuran Tapera Tapi Sudah Punya Rumah, Dana akan Dikembalikan

3 hrs ago

Di Luar Nalar! Viral Siswa 6 SD Labrak Gurunya Gegara Cemburu Buta ke Guru Idola, Netizen Miris Lihat Isi Chatnya!

3 hrs ago

Marc Marquez Kena Karma, Jorge Martin Kalahkan Pecco Bagnaia di Kualifikasi MotoGP Italia 2024

3 hrs ago

Singapore Open 2024 - Ganas di Awal, Ganda India Berujung Terbantai Unggulan Jepang

3 hrs ago

Gempa Bumi Magnitudo 4.7 Guncang Gorontalo,Sabtu 1 Juni 2024,Info BMKG

3 hrs ago

TSUNAMI REKOR Dalam Keberhasilan Persib Bandung Juara Liga 1 2023/24!

3 hrs ago

Dorong Pendapatan Recovery, BRI Dorong Pemasaran Aset Bermasalah Lewat Platform Digital

3 hrs ago

Target Liverpool Jadi Incaran Transfer Arsenal Karena Edu Merencanakan Pemain Pengganti Bukayo Saka

3 hrs ago

Kemenkes Cabut Surat Izin Praktik 3 Nakes Lantaran Jadi Calo SKP

3 hrs ago

Persib Juara Liga 1, Ribuan Bobotoh Tumpah Ruah di Bandung

3 hrs ago

Kim Sang-sik Ambil Keputusan Kontroversial, Kapten Timnas Vietnam Angkat Bicara

3 hrs ago

Alat Pengencang Wajah Terbaru Dilengkapi Fitur AI

3 hrs ago

HT Borussia Dortmund Vs Real Madrid: Los Blancos Dihajar 8 Tembakan, Skor Sama Kuat

3 hrs ago

Curigai Pidato Joe Biden,Brigade Al-Quds: Israel akan Tinggalkan Jalur Gaza dalam Keadaan Terhina

3 hrs ago

Potret Ratusan Warga Tabur Bunga di TKP Jasad Vina Cirebon Tergeletak,Polisi Turun Tangan

3 hrs ago

PREDIKSI Line-up Borussia Dortmund vs Real Madrid di Final Liga Champions Malam Ini

3 hrs ago

Motor Baru Ini Iritnya Tembus 73 km/Liter, Bentuknya Ngingetin Honda Win 100

3 hrs ago

Melmel Ceritakan Detil Penganiayaan Vina Cirebon,Ajak Penjaga Warung untuk Mengintip

3 hrs ago

Hyundai Resmi Jual New Palisade XRT, Ini Harganya

3 hrs ago

Foto: Warga Palestina Kembali ke Rumah Mereka di Jabalia Usai Dihancurkan Israel

4 hrs ago

Rekrutan Terakhir Sir Alex Ferguson Mengaku Dicampakkan oleh Pelatih Legendaris Man United

4 hrs ago

Shin Tae-yong Beberkan Target Timnas Indonesia Hadapi Tanzania

4 hrs ago

Daftar Bupati melalui PKB, Ketua NU Kabupaten Semarang Siap Jadi Katalisator Koalisi

4 hrs ago

BURSA TRANSFER - AC Milan Kepincut Boyong Palang Pintu Kawakan Dortmund