Arti Lirik Lagu Batak Ise Be Nampuna Au Dipopulerkan Putri Siagian

TRIBUN-MEDAN.com - Lagu Batak Ise Be Nampuna Au memiliki makna yang menyayat hati, yaitu 'siapa lagi yang memilikiku'. Dari judulnya saja, sudah bikin galau.

Lirik lagu Batak Ise Be Nampuna Au ini menceritakan tentang seorang perempuan yang ditinggal menikah oleh sang kekasih.

Namun, perpisahan mereka dikarenakan tidak mendapat persetujuan dari keluarga pihak kekasihnya tersebut, dan laki-laki yang ia cintai harus menikah dengan orang pilihan dari keluarganya.

Lirik lagu Ise Be Nampuna Au dinyanyikan oleh Putri Siagian dan diciptakan Gaols Naibaho.

Berikut Lirik Lagu Batak Ise Be Nampuna Au

Sugari ma

Sugari ma nian dang maragama au

Todoanhu do ito

Todoanhu dalan paningkotan hasian

Unang huida i sude na masa i

Ribur ni pesta pamasu-masuonmi ito

Hape ho hasian sai tangis tarilu–ilu mida au

Huboto do

Holongni rohami tading do i di au

Songoni do holonghi

Rohakki dang boi sirang sian ho ito

Damang dainangmi nang akka sisolhotmi

Pulut rohana maniranghon hita hasian

Tu ise nama au paboahon lungun na di rohanghon

Ise be ito donganhu tangis manang mekkel

Ise be ito donganhu lao marsisungkunan

Ai nungnga saut ho ito tu siboru na asing

Ise be ito nampuna tittin bola rotan

Ise be ito nampuna holong na di roha

Tu ise ma aduhononhu arsak ni roha on

Arti Lirik Lagu Batak Ise Be Nampuna Au

Andai saja

Andai saja aku tidak beragama

Akan kucari

Akan kucari jalan mengakhiri hidup ini sayang

Biar tak kulihat semua peristiwa itu

Meriahnya pesta perkawinanmu

Sementara air matamu bercucuran melihatku

Aku tahu

Cintamu tinggal untukku

Begitupun cintaku

Hatiku tak bisa pisah darimu

Ayah ibumu serta sanak saudaramu

Tega memisahkan kita sayang

Kepada siapa akan kuceritakan kesedihan ini

Siapa lagikah temanku menangis dan tertawa

Siapa lagi temanku saling bertanya

Sementara kau sudah punya wanita lain

Siapakah nanti yang punya cincin belah rotan ini

Siapakah nanti yang punya cinta di hati ini

Kepada siapa aku mengadukan perih hati ini?

***

(cr30/tribun-medan.com)

Baca berita TRIBUN MEDAN lainnya di Google News

Ikuti juga informasi lainnya di Facebook, Instagram dan Twitter   dan WA Channel

Berita viral lainnya di Tribun Medan

OTHER NEWS

58 minutes ago

Skuad Portugal di Euro 2024: Potensi Cristiano Ronaldo Masuk Bangku Cadangan Makin Besar

59 minutes ago

Dapat Karpet Merah untuk Kelola Tambang, KWI: Kami Tak Akan Ambil

59 minutes ago

LIVE Timnas Indonesia Vs Irak 0-1, Jordi Amat Kartu Merah!

59 minutes ago

Yakin Timnas Indonesia Bisa Kalahkan Irak, Shayne Pattynama: Kita Sudah Naik Level!

59 minutes ago

Kata Khofifah Soal PDIP yang Mau Jadi Cawagubnya

59 minutes ago

Jay Idzes Sudah Gabung Timnas Indonesia Jelang Lawan Irak di Kualifikasi Piala Dunia 2026

59 minutes ago

Hasil Indonesia Open 2024 - Usai Jonatan Christie, Tunggal Putra Malaysia Kini Pulangkan Si Nomor 11 Dunia

59 minutes ago

Jesus Casas Keder Indonesia Diperkuat Pemain Eropa, Sebut Laga Hari Ini Berbeda

60 minutes ago

Pelatih Irak Jesus Casas Waspadai 2 Hal meski Sudah Kalahkan Timnas Indonesia 2 Kali, Salah Satunya Pemain ke-12

60 minutes ago

Keseharian Hegi Rian Alias Egi Ripra Jadi Korban ,Cocoklogi, Kasus Vina,Adik Diancam Diperkosa

60 minutes ago

Jadwal 16 Besar Indonesia Open 2024: Gregoria hingga Ahsan/Hendra Unjuk Gigi

60 minutes ago

Prediksi Skor Vietnam vs Filipina,Cek Head to Head dan Statistik Tim,Kick off 19.00 WIB

60 minutes ago

Kisah Sisa-Sisa Tentara Jepang di Taman Makam Pahlawan Indonesia

60 minutes ago

10 Gerbang Exit Tol Getaci Sudah Dipastikan Dibangun,di Wilayah Gariut Ada Nggak Ya? Ini Titiknya

60 minutes ago

Utang Jatuh Tempo RI "Numpuk" hingga 2027, Ini Penjelasan Sri Mulyani

60 minutes ago

Jelang Puncak Ibadah Haji, Kemenag Imbau Jemaah RI Tak Bepergian ke Luar Kota

60 minutes ago

Tipe Kepribadian Anak sesuai Urutan Kelahiran Menurut Pakar, Beda Si Sulung, Tengah & Bungsu

1 hour ago

Bikers Jangan Kaget! SIM C Bakal Diambil Polisi Jika Buat SIM C1

1 hour ago

Sikat Motor Murah Rp 1 Juta Honda Supra X 125 STNK dan BPKB Lengkap, Ini Lokasinya

1 hour ago

Puluhan Mobil Travel Gelap di Jaktim Ditertibkan

1 hour ago

Hasil Indonesia Open 2024 - Penjegal Fajar/Rian Keok, Juara Singapore Open Bertekuk Lutut Hadapi Monster Baru Ganda Putra Taiwan

1 hour ago

Basuki Geleng-Geleng Kepala Disebut Pembangunan IKN Terjadi Perampasan Tanah: Nggak Ada Istilah Itu

1 hour ago

Motor Listrik Baru Electrum H3 Resmi Meluncur Bisa Lari Sejauh 60 Km Harga Terjangkau

1 hour ago

Update Harga Mobil Baru, Hyundai Stargazer Dijual Segini pada Juni 2024

1 hour ago

Klasemen Grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 Jika Timnas Indonesia Gilas Irak,Garuda Lolos Round 3

1 hour ago

Beda Pendapat Suharso dengan Kemenkeu soal Defisit Anggaran APBN Prabowo

1 hour ago

Sinyal Raffi Ahmad dan RANS Bangkit Jelang Liga 2 Bergulir,Persibo,Persikota,PSMS Jadi Tantangan

1 hour ago

Hyundai Resmi Buka Pre-booking All-New KONA Electric, Harga Mulai 500 Jutaan

1 hour ago

Bek Irak Ungkap Psywar ke Thom Haye & Nathan Tjoe-A-On

1 hour ago

Spyshot, Penampakan Motor Diduga Yamaha Nmax Terbaru

1 hour ago

Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Irak, Kick-off Jam 16.00 WIB: Misi Menang Skuad Garuda

1 hour ago

Mendagri: Klaim China Jadi Masalah, Posisi Militer Diperkuat di LCS

1 hour ago

Benua Etam Mulai Memanas: Borneo FC Desak PSM Makassar Eksodus Besar,Dewa United-PSIM Dibuat Pusing

1 hour ago

Bursa Transfer Liga Inggris: Nasib Kiper Liverpool di Penghujung Kontrak,Arne Slot Cegat Adrian

1 hour ago

Putin Ancam Persenjatai Negara-Negara yang Bisa Serang Sasaran Barat

1 hour ago

ACER Rilis Laptop TravelMate & Chromebook Terbaru Dengan Chip AI

1 hour ago

Pemprov DKI Jakarta Bebaskan PBB 100% 2024, Cek Syarat Ketentuannya!

1 hour ago

5 Shio Paling Senang Diperhatikan, Merasa Kehadirannya Berarti dan Dihargai

1 hour ago

TERKUAK Kehidupan Hegi Rian Usai Dituduh Jadi Egi Kasus Vina,Adik Sampai Diancam Diperkosa

1 hour ago

All Eyes on Papua - ‘Mengapa baru sekarang ramai-ramai bicarakan persoalan di Papua’?