ALASAN PSIS Semarang Lepas 2 Pemain Jelang Bursa Transfer Liga 1 Ditutup,Senasib Eks PSM Makassar?

TRIBUNKALTARA.COM – Berikut ini alasan PSIS Semarang lepas dua pemain di detik-detik akhir penutupan bursa transfer paruh musim Liga 1.

Diketahui bursa transfer paruh musim Liga 1 berakhir pada 28 November 2023 hari ini.

Jelang bursa transfer paruh musim Liga 1 ditutup, PSIS Semarang ternyata lepas dua pemainnya.

Dua pemain yang dilepas PSIS Semarang di bursa transfer paruh musim Liga 1, yakni Eka Febri dan Bahril Fahreza.

Manajemen PSIS Semarang lepas Eka Febri ke Persipa Pati untuk main di Liga 2.

         

Sementara Bahril Fahreza, dilepas oleh PSIS Semarang ke Persik Kendal untuk mentas Liga 3.

Manajemen PSIS Semarang lepas Eka Febri dan Bahril Fahreza dengan skema peminjaman.

Sebelum Eka Febri dan Bahril Fahreza dilepas, PSIS Semarang juga depak eks PSM Makassar.

Eks PSM Makassar yang didepak di bursa transfer paruh musim Liga 1, yakni penjaga gawang Syaiful Syamsuddin.

Di Liga 1 musim ini, eks PSM Makassar Syaiful Syamsuddin memang lebih banyak jadi pemanis bangku cadangan di PSIS Semarang.

Tercatat hanya sekali Syaiful Syamsuddin dimainkan oleh PSIS Semarang di Liga 1 musim ini.

Di PSIS Semarang, Syaiful Syamsuddin kalah saing dengan penjaga gawang Adi Satryo jadi andalan utama Coach Gilbert Agius.

Setelah Syaiful Syamsuddin dilepas, PSIS Semarang juga depak Eka Febri dan Bahril Fahreza.

Bedanya, Eka Febri dan Bahril Fahreza dilepas PSIS Semarang dengan skema peminjaman.

Sementara eks penjaga gawang PSM Makassar Syaiful Syamsuddin resmi akhiri kerja sama dengan PSIS Semarang.

Lantas apa sebenarnya alasan PSIS Semarang lepas Eka Febri dan Bahril Fahreza, setelah sebelumnya juga depak eks penjaga gawang PSM Makassar Syaiful Syamsuddin ?

“Eka Febri kami pinjamkan ke Persipa Pati untuk Liga 2, sedangkan Bahril kami pinjamkan ke Persik Kendal untuk Liga 3.

Setelah mereka cedera, mereka butuh adaptasi lagi di pertandingan.

Kami pinjamkan mereka supaya mereka berdua bisa lebih kuat dan lebih baik saat kembali ke PSIS,” terang Chief Executive Officer (CEO) PSIS, Yoyok Sukawi pada Senin (27/11) seperti dilansir TribunKaltara.com dari situs resmi PSIS Semarang pada Selasa 28 November 2023.

Yoyok Sukawi juga berharap kedua pemain tersebut dapat berkontribusi maksimal di klub masing-masing yang meminjam mereka.

“Untuk Eka Febri dan Bahril Fahreza semangat ya, dan bisa berkontribusi lebih serta segera pulih feeling ballnya dan visi bermainnya,” lanjutnya.

             

Klasemen Sementara Liga 1

1 BORNEO FC SAMARINDA 44

2 PERSIB BANDUNG 38

3 BALI UNITED FC 36

4 PSIS SEMARANG 34

5 RANS NUSANTARA FC 31

6 MADURA UNITED FC 31

7 PERSIK KEDIRI 29

8 PS BARITO PUTERA 28

9 PERSIJA JAKARTA 27

10 PSM MAKASSAR 26

11 DEWA UNITED FC 25

12 PERSIS SOLO 24

13 PSS SLEMAN 23

14 PERSEBAYA SURABAYA 22

15 PERSITA TANGERANG 22

16 AREMA FC 18

17 PERSIKABO 1973 14

18 BHAYANGKARA PRESISI INDONESIA FC 10

           

(*)

   

Jangan Lupa Like Fanpage Facebook TribunKaltara.com

Follow Twitter Tribun Kaltara Redaksi

Follow Instagram tribun_kaltara

TikTok tribunkaltara.com

YouTube Shorts TribunKaltara.com

Subscribes YouTube Tribun Kaltara Official

News Related

OTHER NEWS

Hasil Survei Terakhir Jelang Kampanye Capres 2024,Prabowo Unggul versi 5 Lembaga,Ganjar di LPI

TRIBUN-TIMUR.COM – Hasil survei terbaru lembaga survei calon presiden-wakil presiden RI jelang kampanye terbuka. Dari tujuh lembaga survei, dominan unggulkan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming. Ketiga pasangan calon presiden kini berebut elektabilitas ... Read more »

Pecahkan Banyak Rekor, Red Bull Harus Bayar Mahal Pendaftaran F1 2024

Tim yang bermarkas di Milton Keynes ini menampilkan salah satu performa paling dominan dalam sejarah F1 musim ini, dengan para pembalapnya memborong 21 kemenangan dari 22 balapan. Ia mengamankan kedua ... Read more »

PROMO Indomaret andamp Superindo Besok 29 November 2023: White Koffie Harga Khusus,Sensodyne Rp24.900

TRIBUN-BALI.COM – PROMO Indomaret & Superindo Besok 29 November 2023: White Koffie Harga Khusus, Sensodyne Rp24.900 Berikut ini adalah Katalog Promo Indomaret dan Superindo untuk besok hari Rabu, 29 November ... Read more »

Finsensius Mendrofa Masuk Tim Deputi Hukum TPN Ganjar - Mahfud, Begini Profilnya

Finsensius Mendrofa Masuk Tim Deputi Hukum TPN Ganjar – Mahfud, Begini Profilnya jpnn.com, JAKARTA – Pengacara Finsensius Mendrofa resmi ditunjuk menjadi Wakil Direktur Eksekutif Deputi Hukum Tim Pemenangan Nasional (TPN) ... Read more »

Indosat Caplok 300.000 Pelanggan MNC Play

Ilustrasi MNC Play KOMPAS.com – Operator seluler Indosat Ooredoo Hutchison (IOH atau Indosat) menyelesaikan proses akuisisi pelanggan PT MNC Kabel Mediacom (MNC Play) pada Senin (27/11/2023). Ada sebanyak 300.000 pelanggan ... Read more »

Pelawak Srimulat Eko Londo Meninggal Dunia, Sempat Alami Kecelakaan

Pelawak Srimulat Eko Londo Meninggal Dunia, Sempat Alami Kecelakaan Kabar duka datang dari dunia hiburan Tanah Air, Bunda. Pelawak yang tergabung di Srimulat, Eko Londo meninggal dunia di usia 66 ... Read more »
Top List in the World