Viral Seorang Ibu Ngamuk Tak Terima Anaknya Dibedakan di SD,Duduk di Bawah dan Paling Belakang

Ibu ngamuk anaknya dibedakan di SD

TRIBUNJAMBI.COM – Video seorang ibu ngamuk melihat anaknya dibedakan di sekolah viral di media sosial.

Dalam video yang beredar, tampak suasana di dalam kelas SD.

Terlihat seorang anak duduk paling belakang.

Namun, meja sang anak terlihat sangat rendah dan kecil, serta ia seperti duduk dilantai beralas tikar.

Ibu anak itu pun tak terima dan protes kepada guru yang ada di dalam kelas.

“Anak saya tersingkir dibangku di bawah sementara yang lain duduk di atas diabaikan di sana,” kata ibu tersebut sambil merekam video.

Sang ibu pun juga merekam guru yang sedang membagikan kertas ke murid lainnya.

Guru tersebut pun langsung membantah jika anaknya bak disingkirkan di kelas itu.

“Bukan disingkirkan, situ aja yang salah paham,” kata guru tersebut.

Namun menurut sang ibu, anaknya tak mendapatkan perlakuan yang sama dengan murid lainnya.

“Anak saya dibawah disudut sana anak perempuan itu kau pikir ibu, wajar kayak gitu?” lanjut sang ibu.

Tampak anak tersebut menutup wajahnya dengan kedua tangannya.

Video yang memperlihatkan suasana kelas SD dan seorang anak dibedakan di ruang kelas menjadi sorotan.

Tak sedikit warganet yang merasa kasihan dengan anak itu.

Banyak pula yang menyalahkan pihak sekolah yang tak bisa menyediakan kursi dan meja yang sama seperti anak-anak lainnya.

Lalu ada pula yang mengecam guru sekolah tersebut yang seolah tak masalah melihat anak tersebut duduk di bawah.

kingabdi_jajanmercon :  GURU YANG SEPERTI INI YANG MUSTINYA DI RUMAHKAN…

linaaurell_makeup : Kurang bangku ? Kurang meja ? Mending gurunya aja yg ngalah gak usah duduk.. biar si adek duduk dikursi guru.. aku aja pasti sakit hati kalau anakku diperlakukan seperti itu..

margyhasttuti: kalau aku ibunya mungkin aku akan lebih ngamuk kali ya anak saya digituin apalagi sikap gurunya seperti itu.

erryharis: orang tua mana pun pasti marah dan berkecil hati kalau lihat anaknya diperlakukan seperti ini, tapi kenapa gurunya cuek seperti itu ya

komagaevasusantii: parah si ini guru dan sekolahnya. kalo jadi gurunya, ttu anak aku suruh duduk di meja guru. mending aku berdiri selama jam pelajaran daripada muridku ngerasa dibedaian.

Simak berita terbaru Tribunjambi.com di Google News

News Related

OTHER NEWS

Ketua TPN Minta Kampanye Ganjar-Mahfud Dipenuhi Lautan Manusia

Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar Presiden, Arsjad Rasjid ditemui di Jiexpo Kemayoran, Jakarta, Minggu (1/10/2023) sesaat sebelum penutupan Rakernas IV PDI-P. JAKARTA, KOMPAS.com – Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) ... Read more »

Hasil Survei Terakhir Jelang Kampanye Capres 2024,Prabowo Unggul versi 5 Lembaga,Ganjar di LPI

TRIBUN-TIMUR.COM – Hasil survei terbaru lembaga survei calon presiden-wakil presiden RI jelang kampanye terbuka. Dari tujuh lembaga survei, dominan unggulkan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming. Ketiga pasangan calon presiden kini berebut elektabilitas ... Read more »

Pecahkan Banyak Rekor, Red Bull Harus Bayar Mahal Pendaftaran F1 2024

Tim yang bermarkas di Milton Keynes ini menampilkan salah satu performa paling dominan dalam sejarah F1 musim ini, dengan para pembalapnya memborong 21 kemenangan dari 22 balapan. Ia mengamankan kedua ... Read more »

PROMO Indomaret andamp Superindo Besok 29 November 2023: White Koffie Harga Khusus,Sensodyne Rp24.900

TRIBUN-BALI.COM – PROMO Indomaret & Superindo Besok 29 November 2023: White Koffie Harga Khusus, Sensodyne Rp24.900 Berikut ini adalah Katalog Promo Indomaret dan Superindo untuk besok hari Rabu, 29 November ... Read more »

Finsensius Mendrofa Masuk Tim Deputi Hukum TPN Ganjar - Mahfud, Begini Profilnya

Finsensius Mendrofa Masuk Tim Deputi Hukum TPN Ganjar – Mahfud, Begini Profilnya jpnn.com, JAKARTA – Pengacara Finsensius Mendrofa resmi ditunjuk menjadi Wakil Direktur Eksekutif Deputi Hukum Tim Pemenangan Nasional (TPN) ... Read more »

Indosat Caplok 300.000 Pelanggan MNC Play

Ilustrasi MNC Play KOMPAS.com – Operator seluler Indosat Ooredoo Hutchison (IOH atau Indosat) menyelesaikan proses akuisisi pelanggan PT MNC Kabel Mediacom (MNC Play) pada Senin (27/11/2023). Ada sebanyak 300.000 pelanggan ... Read more »

Pelawak Srimulat Eko Londo Meninggal Dunia, Sempat Alami Kecelakaan

Pelawak Srimulat Eko Londo Meninggal Dunia, Sempat Alami Kecelakaan Kabar duka datang dari dunia hiburan Tanah Air, Bunda. Pelawak yang tergabung di Srimulat, Eko Londo meninggal dunia di usia 66 ... Read more »
Top List in the World